Apakah Paket JNE Bisa Dikirim ke Alamat Kantor? |
Apakah Paket JNE Bisa Dikirim ke Alamat Kantor? - sebagai pedagang yang sudah memasarkan produk secara online beberapa kali mendapatkan pembeli memilih menggunakan jasa ekspedisi pengiriman Tiki JNE untuk mengantar paket barang pesanan.
Tidak jarang dari mereka memilih cara mungkin yang dirasa lebih praktis yaitu menggunakan alamat kantor ada tempat bekerja sebagai alamat tujuan penerima paket. Alasannya kebanyakan dari pagi hari hingga sore ada di kantor dimana memang pada jam itulah biasanya kurir Tiki JNE datang mengantarkan paket pesanan.
Jadi dari cerita diatas sekaligus menjawab pertanyaan yang sering muncul apakah JNE bisa kirim barang ke alamat kantor atau alamat tempat bekerja jawabannya tentu saja "Bisa"
Yang terpenting apabila anda sebagai posisi pembeli mencantumkan alamat kantor dengan jelas serta nomor handphone yang bisa dihubungi. Jika nantinya kurir Tiki JNE kebingungan salah satu contoh kantor anda adalah gedung dengan beberapa lantai bakar kurir JNE akan menghubungi anda untuk memastikan lokasi pasti.
Bahkan dari beberapa pengalaman kiriman paket barang melalui Tiki JNE dengan alamat tujuan menggunakan tempat kerja atau kantor cenderung sampai lebih cepat. Mungkin ini karena kebanyakan kantor berlokasi di kota kreatif dekat dengan kantor cabang Tiki JNE.
Harap diperhatikan juga Apabila Anda memilih menggunakan alamat kantor sebagai alamat tujuan pengiriman paket Tiki JNE pastikan anda berada di kantor mulai pagi hingga sore hari. Atau jika tidak bisa kuberikan notice kebahagiaan officer lain atau security bahwa mungkin dalam beberapa waktu ke depan akan datang paket kiriman dari Tiki JNE. Baca juga: Solusi Paket JNE Tidak Kunjung Datang
Jadi begitulah, kita bisa menggunakan alamat kantor atau tempat kerja sebagai tujuan pengiriman paket dari Tiki JNE.
Min mau tanya kalo kita kirim barang ke kantor cabang JNE terus diambil sendiri kesana bisa gak min??
BalasHapus